BERIKUT HASIL KLASEMEN SEPAKBOLA PORPROV XIII

Porprov XIII, OKUTIMUR.CO – Perolehan klasemen sementara Porprov XIII 2021 cabang olahraga Sepakbola, Kabupaten Muara Enim dari Group A dan Musi Banyuasin mewakili group D melaju ke babak 8 (Delapan) Besar, Minggu, 21 November 2021.

PSSI Kabupaten Muara Enim dan Musi Banyuasin melaju terlebih dahulu ke-8 besar setelah berada dipuncak klasemen dengan point penuh dalam fase group A dan D.

Sedangkan Tuan rumah OKU dan OKU Timur masih berada di dasar klasemen group.

Tim OKU Timur mengharapkan pada pertandingan hari Senin, 22 November 2021 pukul 15:00 Wib di stadion Puslatpur, PSSI Ogan Ilir dan Lubuk Linggau terjadi seri atau kalahnya Tim PSSI Lubuklinggau. Agar jarak point tidak terlampau jauh, Sehingga bisa mengejar ketertinggalan point dari puncak klasemen Group C.



Berikut hasil pertandingan Minggu 21 November 2021 di stadion Puslatpur dan Tebat Sari :

FT
Banyuasin 1-0 Pagaralam

FT
Prabumulih 1-1 Pali

FT
OKUS 1-2 Muara enim

FT
OKU 0-3 MURA

FT
Palembang 4-1 Lahat

FT
OKI 0-7 Musi Banyuasin

[R10]



OKUTIMUR

PT. MEDIA BHAKTI TRI PUTRA